Bunda Sering Pipis, Bisa Jadi Itu Ciri Awal Kehamilan

Moms, mungkin Anda sudah tahu kalau ada banyak sekali ciri dari seseorang positif hamil. Mulai dari terlambat datang bulan, mengalami morning sickness, mudah lelah, hingga sering buang air kecil (BAK) atau pipis.
Ya, salah satu ciri awal kehamilan adalah sering BAK, Moms. Dan lebih sering terjadi