Megapolitan

Paparkan Program AMIN, Tim Pemenangan Targetkan 60 Persen Suara di Subang

×

Paparkan Program AMIN, Tim Pemenangan Targetkan 60 Persen Suara di Subang

Sebarkan artikel ini

Program Pasangan AMIN ini diantaranya meningkatkan kesejahteraan masyarakat Indonesia melalui program-program seperti mengentaskan Kemiskinan dengan memperluas kesempatan berusaha dan menciptakan lapangan kerja, dan pendampingan serta pelatihan terhadap program program peningkatan ekonomi masyarakat,

Selain itu, imbuh Jaka, AMIN memastikan ketersediaan kebutuhan pokok dan biaya hidup murah, membangun kota dan desa yang berbasis Kawasan manusiawi, mewujudkan manusia Indonesia yang sehat, cerdas, produktif, berakhlah dan berbudaya, berdayakan UMKM , memberikan stimulan kepada Ibu Hamil untuk mengantisipasi kasus Stunting, program program yang akan meringankan Petani dan Nelayan

“Hingga saat ini, dukungan itu terus mengalir dari masyarakat dari tokoh tokoh yang ada. Di Subang sendiri, kita tidak memasang banyak ko alat peraga, akan tetapi dukungan terus mengalir dari beberapa komunitas. Karena kita, saat ini kita memiliki musuh yang sama yaitu kemiskinan, kebebasan berpendapat, bagaimana masa depan bangsa yang tidak jelas. Oleh karena itu, masyarakat mengharapkan hal tersebut di pasangan AMIN,” paparnya.