Mahfud MD: Pemilu 2024 Harus Jalan, Jika Diundur Bakal Chaos

SUBANG, TINTAHIJAU.com - Menkopolhukam Mahfud MD menyatakan bahwa Pemilu 2024 tidak dapat ditunda. Oleh karena itu, ia meminta organisasi masyarakat atau ormas Islam untuk memantau pelaksanaan Pemilu 2024 agar sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.
Mahfud mengatakan bahwa dalam konstitusi, Pemilu harus dilaksanakan setiap lima tahun sekali