Ramadan Datang, Disparpora Subang Ajak Desa Wisata Suguhkan Program Religi

SUBANG, TINTAHIJAU.COM - Selama Ramadan, Pengeloa Desa Wisata yang ada di Kabupaten Subang diminta berinovasi dengan menyuguhkan program religi.
Kasie Pengembangan Pariwisata dan Pemberdayaan Masyarakat, Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Subang Ida Erlinda mengatakan momentum Ramadan harus menjadi momentum untuk berinovasi dengan sejumlah program dan paket